Cerita Wisudawan Terbaik FPK, Tetap Prioritaskan Kuliah Meski Aktif di Berbagai Organisasi
Nur Khakiki Wisudawan Terbaik Fakultas Psikologi dan Kesehatan. (Dokumen Istimewa). Amanat.id- Nur Khakiki, Mahasiswa Program Studi (Prodi) Psikologi raih predikat Wisudawan Terbaik Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK). Kamis, (06/08/2020). ...