Tag: sastra soeket teki

Kayu bakar, Puisi kayu bakar, Sastra Soeket Teki, Puisi Soeket Teki, SKM Amanat, Puisi SKM Amanat

Kayu Bakar yang Lembab

Ilustrasi kayu bakar (Istokphoto.com) Di pangkuan bumi yang resah, ia berbaring Terhias embun menjerat napas Kulitnya sarat rindu pada api Namun, hujan telah menjahitnya dengan dingin Bagai harapan yang basah ...

Hijau, Puisi hijau, Sastra Soeket Teki, Puisi Soeket Teki, SKM Amanat, Puisi SKM Amanat, Kampoeng Sastra Soeket Teki

Hijau

Ilustrasi pohon hijau (istockphoto.com). Wahai tuan muda, mengapa kau duduk di sana tanpa busana? Pagar kayu yang dibuat oleh ayahmu kini berdiri, satu jengkal lebih tinggi dari mataku. Ia menutup ...

Sepasang Merpati, Puisi Sepasang Merpati, Sastra Soeket Teki, Puisi Soeket Teki, SKM Amanat, Puisi Asmara

Sepasang Merpati

Ilustrasi sepasang merpati (istockphoto.com) Percaya, merekalah sepasang merpati itu Mereka yang saling membentangkan sayapnya Yang menyatukannya dalam kepak-kepak asmara   Di bawah kaki langit mereka berkelana Bergaul dengan awan dan ...

Lingkaran Takdir, Puisi Takdir, Sastra Soeket Teki, Puisi Soeket Teki, SKM Amanat, Puisi SKM Amanat

Lingkaran Takdir

Ilustrasi bayangan beberapa orang (istockphoto.com). Samar-samar seruan melengking memenuhi udara Mengisi setiap sisi tersembunyi, Sungguh! Jantung berdetak tak karuan, sesal dalam hati! Kalut kian tersungkur akan kebenaran Alam sepertinya tak ...

Nabi Palsu, Cerpen Nabi Palsu, Cerpen Soeket Teki, Sastra Soeket Teki, Cerpen SKM Amanat, SKM Amanat

Nabi Palsu

Di Lembah Jordan, Berlin melihat reruntuhan Kota Suci Yerussalem akibat serangan misil tentara Yehovah malam tadi. Sembari termenung, ia menenggak segelas Rum dan memulai rencana gilanya. "Aku adalah seorang Nabi. ...

Sapaan pilu, Puisi Sapaan pilu, Sastra Soeket Teki, Puisi Soeket Teki, SKM Amanat, Puisi Kepiluan

Sapaan Pilu

Ilustrasi seorang penari tengah menundukkan kepala (istockphoto.com) Sepoi angin dalam gelapnya malam Bulan enggan menampakkan diri Malah, ingatan menusuk batin Timbul begitu saja tanpa iba Serpihan memori kembali menguak Sendu ...

Angin dan Angan, Puisi angin dan angan, Sastra Soeket Teki, Puisi Amanat, SKM Amanat, Puisi Soeket Teki

Angin dan Angan

Ilustrasi seorang lelaki tengah menatap rembulan (pixabay.com) Secercah Senyum nan senandung membekas di pikirku, Membuatku gila membendung rindu Dalam pejamku, terlintas canda tawamu, Membuat raga ini bergejolak ingin berjumpa Sejuknya ...

Duri Babi Hitam, Puisi Duri Babi Hitam, Puisi Amanat, Sastra soeket teki, SKM Amanat,

Duri Babi Hitam

Ilustrasi seseorang berdasi (istockphoto.com) Berlari menjauhi hitam Terjun dalam kegelapan malam Hancur, berdarah sudah biasa kurasakan Lantas bagaimana sebuah duri bisa terasa menyakitkan Manusia bodoh yang berseragam Tertawa kencang dengan ...

Keterasingan, Puisi keterasingan, Puisi SKM Amanat, Sastra Soeket teki, SKM Amanat

Keterasingan

Ilustrasi orang sedang berjalan sendirian (istockphoto.com) Di malam sunyi Ku linting tembakau dan mengisapnya perlahan Merasuk ke dalam intuisi Bebaskan belenggu lara Di tengah bisingnya Kota Yang kuinginkan hanyalah rembulan ...

Page 1 of 5 1 2 5

Welcome Back!

Login to your account below

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.