Pengunjung Parkir dengan Bebas di Acara UIN Walisongo Bersholawat
"Sebetulnya untuk tempat sudah terfasilitasi, tapi karena tidak ada satpam yang membantu untuk mengarahkan parkir jadi saya sedikit kebingungan," jelas Ardiansyah
"Sebetulnya untuk tempat sudah terfasilitasi, tapi karena tidak ada satpam yang membantu untuk mengarahkan parkir jadi saya sedikit kebingungan," jelas Ardiansyah
Salah satu peserta acara UIN Walisongo Bersholawat, Alfi Zikri mengatakan penyebab pengunjung tidak kondusif karena tempat yang disediakan kurang memadai