Dugaan Plagiasi Kembali Mencuat, Logo Kabinet DEMA UIN Walisongo Jadi Perbincangan
Logo Kabinet DEMA UIN Walisongo 2025 menjadi perbincangan di Instagram karena dinilai mirip dengan logo Hari Pahlawan tahun 2023 yang dikeluarkan oleh Kemensos RI
Logo Kabinet DEMA UIN Walisongo 2025 menjadi perbincangan di Instagram karena dinilai mirip dengan logo Hari Pahlawan tahun 2023 yang dikeluarkan oleh Kemensos RI
Ketua DEMA UIN Walisongo periode 2024, Bagas Adi Putra mengklarifikasi mengenai banner berisi kritikan dan tunggak fee kerja sama dengan UKM Musik
Hingga pergantian kursi kepengurusan, DEMA UIN Walisongo periode 2024 belum membayar fee kerjasama dengan UKM Musik
Kamis (27/2), banner yang berisikan kritikan terhadap DEMA UIN Walisongo sempat terpampang di depan Kampus 3, tetapi tidak lama banner tersebut langsung diturunkan kembali
Beberapa mahasiswa memberikan tanggapan mengenai Pemilwa 2024, mulai kualifikasi calon kandidat hingga sosialisasi yang belum masif oleh lembaga Pemilwa
Pemilwa 2024 resmi berakhir, Ketua dan Wakil Ketua DEMA UIN Walisongo 2025 berikan tanggapan dan jelaskan program Kerja
WR III UIN Walisongo, Hasan Asy'ari Ulamai mengatakan gugatan dalam Pemilwa harus tetap diterima dan diselesaikan sesuai sistematika yang ada
KPM UIN Walisongo resmi menetapkan paslon Tasim-Awan sebagai Ketua dan Wakil Ketua DEMA-U terpilih
Menurut KPM UIN Walisongo, Muhammad Ridho Amrullah pendidikan politik yang rendah dapat menjadi penyebab banyaknya calon tunggal di Pemilwa UIN Walisongo 2024
Ketua KPM UIN Walisongo, Muhammad Ridho Amrullah mengatakan Debat Kandidat DEMA UIN Walisongo yang molor hingga 2 jam lamanya diakibatkan adanya kendala di panelis