Polisi Tembakkan Gas Air Mata saat Aksi, Pedagang Terkena Imbasnya
Aksi Tolak RUU Pilkada berakhir chaos begitu aparat keamanan tembakan gas air mata, sekitar empat peluru yang ditembakkan menyasar ke area dekat tempat jualan
Aksi Tolak RUU Pilkada berakhir chaos begitu aparat keamanan tembakan gas air mata, sekitar empat peluru yang ditembakkan menyasar ke area dekat tempat jualan
"Pihak kepolisian itu hanya bertugas mentertibkan demonstran saja sampai selesai," ujar salah satu aparat kepolisian
Suasana chaos Aksi Tolak Perppu Ciptaker menyebabkan salah satu mahasiswa UIN Walisongo terkena pukulan dari aparat kepolisian