• Tentang Kami
  • Media Partner
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
Selasa, 24 Mei 2022
  • Login
Amanat.id
  • Warta
    • Varia Kampus
    • Indepth
    • Seputar Ngaliyan
    • Regional
    • Nasional
  • Sastra
    • Cerpen
    • Puisi
  • Artikel
    • Esai
    • Opini
    • Mimbar
    • Kolom
    • Rak
    • Sinema
  • Milenial
    • Kesehatan
    • Teknologi
    • Melipir
  • Sosok
  • Akademik
  • Lainnya
    • Epaper
      • Tabloid Amanat
      • Soeket Teki
      • Buletin Amanat
      • Bunga Rampai
    • Ormawa
    • Jejak Amanat
No Result
View All Result
  • Warta
    • Varia Kampus
    • Indepth
    • Seputar Ngaliyan
    • Regional
    • Nasional
  • Sastra
    • Cerpen
    • Puisi
  • Artikel
    • Esai
    • Opini
    • Mimbar
    • Kolom
    • Rak
    • Sinema
  • Milenial
    • Kesehatan
    • Teknologi
    • Melipir
  • Sosok
  • Akademik
  • Lainnya
    • Epaper
      • Tabloid Amanat
      • Soeket Teki
      • Buletin Amanat
      • Bunga Rampai
    • Ormawa
    • Jejak Amanat
No Result
View All Result
Amanat.id

Detoks Digital Bisa Jadi Solusi Mengurangi Ketergantungan pada Teknologi

Redaksi SKM Amanat by Redaksi SKM Amanat
3 tahun ago
in Milenial
0
(Sumber foto: www.teknologi-bisnis.com)

Di era modern ini kegiatan sehari-hari kita tidak akan pernah lepas dari ponsel, terkadang tanpa disadari kita sering mengerjakan hal-hal yang tidak penting seperti bermain game online, scroll timeline di media sosial atau memainkan aplikasi lainnya.

Data dari globalwebindex menyebutkan rata rata pengguna internet menghabiskan 6,5 jam untuk mengakses internet setiap harinya.Hal ini tidak hanya berlaku pada pengguna ponsel akan tetapi juga berlaku untuk pengguna laptop, smart watch ataupun tablet.

Namun faktanya, efek dari penggunaan internet yang berlebihan, akan menimbulkan gangguan hyperconnected dan hyperdistracted, yang mengharuskan diri kita untuk selalu terhubung dengan daftar nama kontak atau kegiatan media sosial yang kita miliki sehingga menimbulkan putusnya hubungan kontak dengan orang-orang di dunia nyata.

Dilansir dari Huffing Post konsultan digital marketing, detoks digital dapat menjadi terobosan untuk mengurangi ketergantungan pada teknologi digital seperti internet.

Detoks digital mungkin masih terdengar asing, ini merupakan cara sederhana untuk mengembalikan keharmonisan individu dengan lingkungan sekitar maupun dengan kerabat dekat. Untuk melakukan detoks digital, kita hanya perlu meluangkan waktu dan perhatian kita.

Baca juga

Kita yang Semakin Dibodohi Oleh Buku Motivasi

Mandiri Secara Finansial Satu-Satunya Bukti Sukses?

Lima Jenis Rasa Malas Ini Ternyata Membawa Dampak Positif, Apa Saja?

Ada beberapa langkah yang dapat kita lakukan untuk memulai detoks digital, yaitu

1. Pastikan diri kita memerlukan

Sebelum melakukan detoks digital kita harus memastikan bahwa kita memang membutuhkan hal tersebut, ketika energi kita terasa terkuras saat menggunakan ponsel dan mudah lelah itu merupakan tanda bahwa kita memerlukan detoks digital.

2. Membuat rencana

Rencana sangat diperlukan saat proses detoks digital, kita harus memiliki target perubahan yang akan dicapai dalam beberpa minggu kedepan, seperti perbaikan hubungan dengan orang yang kita sayangi ataupun mempererat interaksi dengan keluarga.

3. Matikan notifikasi

Matikan notifikasi dari beberapa aplikasi yang tidak terlalu penting untuk mengurangi interaksi kita dengan ponsel, cukup aktifkan notifikasi yang penting seperti notifikasi email pekerjaan atau deadline.

4. Beri jam malam

Batasi waktu kita bermain ponsel dengan patokan jam malam, hal ini dimaksudkan untuk menghindarkan kita agar tidak terjaga hingga larut malam saat bermain posel, karena akan menyebabkan tidur kita tidak nyenyak dan kurang berkualitas, Hal tersebuat akan mempengaruhi aktifitas kita di padi harinya.

Detoks digital bisa menjadi alternatif untuk mengurangi ketergantungan pemakaian internet dan memberikan banyak manfaat yang bisa langsung dirasakan setelah menjalankan program tersebut.

Penulis : Faiq Yamamah

  • 1share
  • 0
  • 1
  • 0
  • 0
Tags: detoks digitaldiet teknologiupaya detok digital
Previous Post

6 Tips Aman untuk Perempuan Saat Mudik Sedirian

Next Post

Ruang Tanpa Warna

Redaksi SKM Amanat

Redaksi SKM Amanat

Surat Kabar Mahasiswa UIN Walisongo Semarang. Untuk mahasiswa dengan penalaran dan takwa.

Related Posts

Kita yang Semakin Dibodohi Oleh Buku Motivasi
Artikel

Kita yang Semakin Dibodohi Oleh Buku Motivasi

by Rizki Nur Fadilah
26 April 2022
0

...

Read more
Sumber Ilustrasi: lifepal.co.id

Mandiri Secara Finansial Satu-Satunya Bukti Sukses?

1 November 2020
cara-atasi-malas

Lima Jenis Rasa Malas Ini Ternyata Membawa Dampak Positif, Apa Saja?

22 April 2020
Jadi Relawan

5 Karakter yang Harus Kamu Pahami Sebelum Jadi Relawan

28 Maret 2020
produktif social distancing

Ingin Tetap Produktif Selama Social Distancing, Berikut 5 Tipsnya

19 Maret 2020

ARTIKEL

  • All
  • Kolom
  • Mimbar
  • Rak
  • Sinema
  • Opini

Terbaru! Inilah 40 Daftar Prodi dan Status Akreditasi UIN Walisongo 2022

12 Februari 2021

7 Atribut Ini Wajib Dikenakan Saat Wisuda

6 Maret 2018
Suasana Mahad Walisongo yang berada di kampus 2 UIN Walisongo  Semaran (Doc. Amanat)

Ini 11 Pondok Pesantren Dekat UIN Walisongo

12 Juli 2018

Ini Filosofi Toga yang Harus Wisudawan Tahu

6 Maret 2018
Load More
Amanat.id

Copyright © 2012-2022 Amanat.id

Navigasi

  • Tentang Kami
  • Media Partner
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

Ikuti Kami

  • Login
  • Warta
    • Varia Kampus
    • Indepth
    • Seputar Ngaliyan
    • Regional
    • Nasional
  • Sastra
    • Cerpen
    • Puisi
  • Artikel
    • Esai
    • Opini
    • Mimbar
    • Kolom
    • Rak
    • Sinema
  • Milenial
    • Kesehatan
    • Teknologi
    • Melipir
  • Sosok
  • Akademik
  • Lainnya
    • Epaper
      • Tabloid Amanat
      • Soeket Teki
      • Buletin Amanat
      • Bunga Rampai
    • Ormawa
    • Jejak Amanat
No Result
View All Result

Copyright © 2012-2022 Amanat.id

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Send this to a friend